Posisi terbaik tempat tidur pada ruangan tidur :
- Posisi tempat tidur yang disarankan adalah tidak berada tepat di depan pintu masuk kamar.
- Posisi tempat tidur terlalu nempel pada dinding kamar tidur juga tidak dianjurkan karena akan menyulitkan ketika mengganti seprai
- Dinding yang berbatasan langsung ke kamar mandi basah akan berbahaya untuk kesehatan .
jadi Posisi tempat tidur pada ruangan tidur yang disarankan adalah berada di tengah-tengah ruangan dengan headboard menempel ke dinding, usahakan sisakan sekitar 40-60 cm jarak dari dinding di samping tempat tidur .
POSISI TERBAIK TEMPAT TIDUR |